About

About

Nama saya Agung Setiawan, namun dalam ngeblog/game saya sering menggunakan nama MonzteR. Saya asli dari Magelang (Jawa Tengah) dan lulusan System Informasi Amikom tahun 2012. Sejak Juli-Desember 2012, saya bekerja sebagai karyawan PT PIKANET di Yogyakarta.
Saya aktif ngeblog sejak Desember 2012 dan Blog Monzter4share merupakan blog pertama saya yang dibuat pada tanggal 27 Desember 2012. Liku-liku mengelola blog ini saya tuangkan dalam Fase-fase Ngeblog Saya.



0 komentar:

Posting Komentar